MESIN MILLING DAN DRILLNG KAMPAR
Apr 15 2012 · Mesin milling adalah mesin perkakas untuk mengerjakan atau menyelesaikan permukaan suatu benda kerja dengan mempergunakan pisau sebagai alatnya Sedangkan drilling adalah proses pemesinan yang paling sederhana diantara proses pemesinan yang lain Biasanya di bengkel atau workshop proses ini dinamakan proses bor walaupun istilah ini sebenarnya kurang tepat